Jump To Top
BACK TO
TOP





Saya Ucapkan Selamat Datang Di GoKlik-Information Jelajahi Informasi disini karena banyak informasi menarik dan layak untuk anda baca Terima kasih telah berkunjung
News Update :

Nomer Handphone 0819675391 dan 0819674142 Adalah Residipis penipuan melalui sms dan telpon

Pada tanggal 18 september 2012 saya mendapatkan telpon dari nomer yang saya tidak kenal yaitu 0819674142 yang bersangkutan memberitahukan bahwa no saya dengan no belakang 0045 telah memenangkan uang tunai 10 Juta rupiah dari kejutan xL yang bekerja sama dengan stasiun swasta AnTv yang seolah-olah kejadian itu adalah murni  kejutan tanpa ada komfirmasi alias spontanitas ataupun ada kerja sama dengan xL seperti sebuah acara Reality Show di televisi tersebut KENA DEH atau UANG KAGET,saya di minta untuk ke pusat keramaian atau pusat perbelanjaan (Mall/Hypermart)dan di minta membeli pulsa senilai 100ribu rupiah ke beberapa no berikut 

082326292711
082326292715
082326292716


katanya saya akan mendapatkan uang tunai 10juta rupiah setelah mengirimkan pulsa electict ke beberapa no yang telah diberikan kepada saya dan uang pembelian pulsa itu akan diganti setelah saya selesai.

namun saya curiga karena dia mengatakan bahwa saya mendapatkan uang 10juta rupiah dari kejutan xL tapi kenapa harus mengirimkan pulsa electrict kepada no.simpati yang jelas bahwa kedua operator provider tersebut berbeda atau pesaing.

kecurigaan saya kembali karena kenapa harus mengirimkan pulsa kepada orang lain atau no yang diberikan kepada saya bukan pada no saya sendiri.

setelah hal itu saya mata saya terbuka bahwa saya akan di tipu olehnya.


Sayapun akhirnya mengirimkan email ke costumer service xL dengan alamat email customerservice@xl.co.id berikut pesat email yang saya kirim


Selamat sore bapak/Ibu.
di tempat,

Saya tadi mendapatkan telpon dari 0819675391 dan 0819674142 atas nama bapak Deni Maulana.
disampaikan saya mendapatkan kejutan dari xL senilai 10 juta rupiah dan akan tayang di televisi swasta AnTv sebagai iklan kejutan xL yang seolah-olah kejadian itu adalah murni  kejutan tanpa ada komfirmasi ataupun kerja sama dengan xL seperti sebuah acara di televisi tersebut KENA DEH atau UANG KAGET,saya di minta untuk ke pusat keramaian atau pusat perbelanjaan (Mall/Hypermark) selain dari itu saya pun diminta membeli Pulsa elektrik sejumlah seratus ribu rupiah ke beberapa nomor simpati dengan alasan bahwa hal itu adalah sebuah acara kejutan xl untuk membandingkan dengan provider lain yaitu xL dan Simpati .

Mohon informasi lebih lanjut tentang kebenaran bawah xL membuat sebuah acara kejutan tersebut dan memberikan informasi ke media masa jika memang xL tidak pernah membuat acara tersebut sebelum banyaknya korban yang tertipu hingga bisa merugikan pelanggan.

Dan saya ucapan terima kasih atas perhatiannya.


Berikut ini adalah komfirmasi dan jawaban dari Costumer service xL

Yth. Bapak Hardy,

Terima kasih atas email Bapak.

Sehubungan informasi perihal kejutan dari XLdi nomor Bapak, kami menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang Bapak alami. Kami informasikan bahwa untuk saat ini kami dari pihak XL tidak mengadakan undian berhadiah apapun, kami sarankan informasi yang Bapak terima mohon untuk diabaikan. Ka

mi mohon Bapak untuk lebih berhati –hati untuk terhadap modus penipuan yang mengatasnamakan pihak XL. Jika Bapak dinyatakan sebagai pemenang undian berhadiah dari XL akan dihubungi langsung melalui nomor 818. Bapak dapat melaporkan modus penipuan tersebut dengan mekanisme sebagai berikut:

Mekanisme pengiriman SMS nya :

1. Pelanggan Cukup Kirim sms Ke 588 dengan format SMS
Nomor yang Digunakan untuk penipuan# Kasus Yang dikeluhkan
Contoh : 0818181818#Selamat Anda telah memenangkan Rp 15Juta
Tunai.Mohon hubungi Bp. Ir. Dodol 0818181818. Pengirim : 818
2. Database/ report SMS keluhan yang dikirimkan pelanggan hanya dapat dilihat oleh Customer Service Dan Legal & Regulatory.

Syarat Dan Ketentuan

1. Program berlaku bagi Seluruh Pelanggan XL Prabayar dan Pascabayar.
2. Kartu XL Pelanggan harus dalam masa aktif atau tidak dalam keadaan Suspend , sehingga dapat mengirimkan SMS pengaduan penipuan ke 588.

Apabila Bapak memerlukan informasi lainnya, silakan menghubungi 817, 021 57959817 / 08170817707 dari telepon lainnya, mengunjungi XL Center terdekat, e-mail ke customerservice@xl.co.id atau melalui Twitter @XLCare dan Facebook XLRame.

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak Hardy, kami ucapkan terima kasih.

Salam hangat XL.

Right-click here to download pictures. To help protect your privacy, Outlook prevented automatic download of this picture from the Internet.


Hormat kami,

Dinah Fariani
Customer Service XL
PT XL Axiata , Tbk
Grha XL
Mega Kuningan Lot E4-7 No.1
Jakarta 12950
E-mail : customerservice@xl.co.id
Website : www.xl.co.id

From: Hardy Yanuwardi [mailto:hardyyanuwardi@yahoo.co.id]
Sent: Tuesday, September 18, 2012 4:41 PM
To: Customer Service XL
Subject: Komfirmasi kejutan xL
Dan pada tanggal 19 September 2012(hari ini) saya mengecek no tersebut di Search Google setelah itu dari hasil pencarian tersebut saya menemukan banyak no hp yang sama tapi di paling bawah yang mengejutkan saya di komentar posting yang berjudul Lacak Kode Area GSM (Telkomsel,Indosat,XL)
bahwa dengan no hp 0819675391 pernah menipu teman yang berkomentar tersebut.
mungkin sama seperti saya ingin mengetahui atau melacak kode area GSM.
berikut adalah komentar dari posting berjudul Lacak Kode Area GSM (Telkomsel,Indosat,XL)

November 28, 2011 at 2:20 am 
Atas nama epha

epha
banyak modus penipuan atuh kang saya minta tolong sama akang ini teh nomer 0819675391 daerah mana yah?
punten ini kang?
temann saya ketipu sama nomer ini ..
tolong di bales di pesan fb saya ya ini alamat fb saya


Dan hingga akhirnya saya berfikir bahwa pemilik no hp tersebut bukan sekali ini saja melakukan penipuan melalui sms ataupun telpon. Atau telah menjadi Residivis penipuan melalui sms ataupun telpon.




***Jangan Lupa komentarnya Ya!!!***
***Terima Kasih***

Artikel Terkait:

Berita dan Informasi menarik lainnya Lihat Selengkapnya di + INDEKS BERITA
Share : Share Detail
3 Comments
Tweets
Komentar

3 komentar:

  1. yg no.XL ini juga termasuk penipu pulsa, 081930637186 dan 081918821707 yg mengatasnamakan pak risky dg logat luar jawa, kasusnya persis, hari ini saya dapat telp yang sama, tapi untungnya saya sdh curiga diawalnya, selamat deh....., moga2 yang lainnya gak ada yg kena.

    BalasHapus
  2. contoh sms penipuan bisa dilihat di http://www.kumpulansmspenipuan.blogspot.com/

    BalasHapus
  3. Juga hati-hati dgn nmr 081998292947 .atas nama reni. Dan nmr 087840751276 a/n indra kusuma

    BalasHapus

 
Support : Creating Website Praburakka
Copyright © 2012. Go Klik Information - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger